Kurniawan, Lydia Laporan Penelitian Berbagai Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan (Perusahaan Manufaktur BEI 2016 - 2018). STIE YAI. (Unpublished)
Text
LAPORAN PENELITIAN LYDIA KURNIAWAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengaruh profitabilitas, keputusan investasi, keputusan pendanaan dan kebijakan dividen terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Dalam penelitian ini menggunakan data sekunder dari 13 sampel laporan keuangan perusahaan industri barang konsumsi dan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Pendekatan penelitian asosiatif kausal dengan regresi linier data panel, analisis dengan menggunakan bantuan program eviews 11. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial (uji t) variabel profitabilitas tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan, keputusan investasi berpengaruh dan signifikan terhadap nilai perusahaan, keputusan pendanaan berpengaruh dan signifikan signifikan terhadap nilai perusahaan dan kebijakan dividen berpengaruh dan signifikan terhadap nilai perusahaan pada perusahaan industri barang konsumsi di Bursa Efek Indonesia (BEI). Hasil penelitian secara simultan (uji f) menunjukkan pengaruh yang signifikan dari variabel profitabilitas, keputusan investasi, keputusan pendanaan dan kebijakan dividen pada perusahaan industri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Kata Kunci: Profitabilitas, Keputusan Investasi, Keputusan Pendanaan, Kebijakan Dividen, Nilai Perusahaan
Item Type: | Other |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Art |
Depositing User: | SE MAk Lydia Kurniawan STIE YAI |
Date Deposited: | 30 Aug 2021 12:16 |
Last Modified: | 30 Aug 2021 12:16 |
URI: | http://repository.stie-yai.ac.id/id/eprint/745 |
Actions (login required)
View Item |